Cara Mempercepat Kinerja PC Ketika Bermain Game


Ini tips bagi yang mempunyai spek komputer minim tapi ingin bermain game dengan normal tanpa ngelag, yaitu dengan menggunkan software game booster yang dapat di download disitus resminya di sini.

langsung saja Ke TKP.

1). Buka game booster kemudian klik configure.

Gambar

2). Maka akan muncul program yang berjalan di latar belakang pilihlah program yang tidak akan digunakan atau pilih semuanya kemudian klik apply.
Gambar

3). Setelah itu pilih Game yang akan dimainkan bila tidak ada pilih menu add yang berada di samping menu configure, setelah memilih game lalu klik Boost & Launch.

maka game yang biasanya lambat tanpa game booster akan terasa cepat dan ringan menggunkan software ini.

Bagi yang mempunyai komputer yang selalu online dan ingin mendapat uang dari pada buang buang uang coba disini

9 respons untuk ā€˜Cara Mempercepat Kinerja PC Ketika Bermain Gameā€™

  1. untuk PES 2013 gimana gan, apakah bisa dijalan kan seperti perintah diatas ? thanks gan. buat info nya. maju terus.

    Suka

Tinggalkan komentar